sprinkle

Senin, 29 Oktober 2012

Membuat Garis Horizontal, Vertikal dan Diagonal dengan Opengl

Sedikit Tentang OpenGL 

OpenGL (Open Graphics Library) adalah spesifikasi standar yang mendefinisikan sebuah lintas-bahasa, lintas platform API untuk mengembangkan aplikasi yang menghasilkan grafis komputer 2D maupun 3D. Antarmuka terdiri dari lebih dari 250 panggilan fungsi yang berbeda yang dapat digunakan untuk menggambar tiga dimensi yang adegan-adegan kompleks dari bentuk-bentuk primitif sederhana. OpenGL dikembangkan oleh Silicon Graphics Inc (SGI) pada tahun 1992 dan secara luas digunakan dalam CAD, realitas maya, visualisasi ilmiah, visualisasi informasi, dan simulasi penerbangan. Hal ini juga digunakan dalam video game, di mana bersaing dengan Direct3D on Microsoft Windows platform (lihat vs OpenGL Direct3D). OpenGL dikelola oleh sebuah teknologi konsorsium nirlaba yaitu Khronos Group.

Pada mata kuliah Grafik Komputer dan Pengolahan Citra saya mendapat tugas untuk membuat garis horizontal, garis vertikal, dan garis diagonal pada OpenGL. Jika sudah menginstal Dev C++ dan header openGL, maka kita akan mencoba untuk membuat file baru, caranya yaitu :
1. Klik menu File > Pilih New > Project.
2. Pilih tag Multimedia > lalu klik openGL dan beri nama Project.

Setelah itu kita membuat garis horizontal, vertikal dan diagonal sesuai tugas yang sudah diberikan. Berikut penjelasannya :

Membuat Garis Horizontal

      Untuk membuat garis horizontal kita akan menuliskan source kodenya pada bagian yang bertuliskan /* OpenGL animation code goes here */. Berikut kodingnya :


Source code untuk program garis horizontal :

glClearColor (0.0f, 0.0f, 0.0f, 0.0f);
glClear (GL_COLOR_BUFFER_BIT);
glPushMatrix ( );
glClearColor (1,1,1,0);
glColor3f (1,1,1); //
glBegin(GL_LINES);
glVertex3f(-0.6f, 0.0f, 0.0f);
glVertex3f(0.6f, 0.0f, 0.0f);
glEnd ( );
glPopMatrix ( );
SwapBuffers (hDC);
Sleep(1);
}
}

Setelah semua source code sudah diketik. Maka program dapat di compile dan dijalankan. Berikut hasil dari source code tadi :


Membuat Garis Vertikal

        Untuk membuat garis vertikal kita akan menuliskan source kodenya pada bagian yang bertuliskan /* OpenGL animation code goes here */. Berikut kodingnya :

Source code untuk program garis vertikal :

glClearColor (0.0f, 0.0f, 0.0f, 0.0f);
glClear (GL_COLOR_BUFFER_BIT);
glPushMatrix ( );
glClearColor (1,1,1,0);
glColor3f (1,1,1); //
glBegin(GL_LINES);
glVertex3f(0.10,10.0,13.13);
glVertex3f(0,0,0.0);
glEnd ( );
glPopMatrix ( );
SwapBuffers (hDC);
Sleep(1);
}
}

Setelah semua source code sudah diketik. Maka program dapat di compile dan dijalankan. Berikut hasil dari source code tadi :


Membuat Garis Diagonal

         Untuk membuat garis diagonal kita akan menuliskan source kodenya pada bagian yang bertuliskan /* OpenGL animation code goes here */. Berikut kodingnya :


Source code untuk program garis diagonal :

glClearColor (0.0f, 0.0f, 0.0f, 0.0f);
glClear (GL_COLOR_BUFFER_BIT);
glPushMatrix ( );
glClearColor (1,1,1,0);
glColor3f (1,1,1)
glBegin(GL_LINES);
glVertex3f(0,0,-0.8);
glVertex3f(9.9,8.9,0.1);
glEnd ( );
glPopMatrix ( );
SwapBuffers (hDC);
Sleep(1);
}
}

Setelah semua source code sudah diketik. Maka program dapat di compile dan dijalankan. Berikut hasil dari source code tadi:


 Sekian yang bisa saya kerjakan untuk memenuhi tugas kuliah Grafik Komputer dan Pengolahan Citra. Maaf apabila banyak kesalahan dan kekurangan. Terima Kasih :)